Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Script Jam Garuda Untuk Mempercantik Blog

Hello Gan, di kesempatan ini saya akan berbagi kode Script Jam Garuda Untuk Blog.

Bagi Anda yang mencari-cari Script Jam Keren untuk Blog, beruntung sekali karena di sini saya akan sharing salah satu Script atau Kode Jam Keren Untuk Blog, yaitu Jam Garuda. Oke, langsung saja anda simak.

Biasanya sebagai blogger pemula yang mereka sukai adalah mengotak-atik tampilan blog, saya pun demikian, ketika baru mempunyai blog, hal yang sya lakukan ketka blogging adalah 95% menghias tampilan blog dan 5% membuat konten.

Hal ini wajar, karena memiliki blog dengan tampilan menarik tentu menjadi keinginan para blogger pemula.

Saking banyaknya aksesoris yang dipasang di blog, sampai-sampai waktu memuat blog cukup lama.

Hal ini sebenarnya tidak masalah jika Anda hanya ingin membuat blog sekedar bersenang-senang saja, namun jika Anda memiliki blog karena untuk menghasilkan uang, saya rasa tampilan yang simple akan lebih baik karena dapat mempercepat loading blog.

Jika Anda memiliki blog hanya untuk bersenang-senang saja, silahkan dengan sesuka hati untuk menghias blog yang Anda kelola.

Salah satu cara mempercantik blog adalah dengan memberikan widget jam garuda yang bisa dijadikan sebagai aksesoris blog.

Berikut telah saya rangkum bagaimana cara memasang widget jam garuda keren di blogspot.

Cara Memasukkan Script Jam Garuda Keren ke Blog, di bawah ini :

  1. Pertama anda Log In ke akun Blogger Anda.
  2. Lalu anda dibawa ke Dashbor Blogger, lalu klik Tata Letak.
  3. Sampai d Tata Letak, anda klik tambah Widget/Gadget
  4. Lalu Klik HTML/Java Script
  5. Masukkan Script berikut ke dalam kolom
  6. Source code :

        <div align="center"> <embed allowscriptaccess="sameDomain" flashvars="&amp;col1=d89b09&amp;col2=7cc034&amp;dayAdd=0&amp;cal=true&amp;gig_lt=1248336103578&amp;gig_pt=1248336182359&amp;gig_g=1&amp;gig_n=blogger" height="200" loop="false" menu="false" pluginspage="https://www.adobe.com/go/getflashplayer" quality="best" src="https://www.widgipedia.com/widgets/orido/Jam-Garuda-Indonesia-4639-8192_134217728.widget?__install_id=1248336094072&amp;__view=expanded" swliveconnect="true" type="application/x-shockwave-flash" width="200" wmode="transparent"></embed> </div>
        
  7. 6. Lalu Klik Simpan
  8. 7. Selesai ^_^

Sekian tutorial untuk memasang jam dengan model Garuda pada Blog, silahkan berkomentar jika ada pertanyaan

Semoga jelas dan sampai jumpa..

Artikel yang Anda baca telah diperbarui pada tanggal 29 April 2020